-->
Advertise
Advertise

5 Resep Olahan Kurma, Cocok untuk Menu Buka Puasa

4 min read
Abdul Hamid Info - Kurma adalah salah satu buah yang identik dengan bulan Ramadhan. Buah ini sering disantap sebagai menu sahur dan menu buka puasa. Selain rasanya yang enak, kurma juga memiliki kandungan yang menyehatkan.
Kurma Food Net
5. Pisang goreng kurma

Selain dibuat menjadi tepung goreng, kurma juga bisa dipadukan dengan pisang goreng. Untuk membuat pisang goreng kurma, bahan-bahan yang dibutuhkan antara lain:

1 buah pisang tanduk, pipihkan
4 buah kurma, cincang kasar
1 putih telur
150 gram tepung roti putih
250 ml minyak goreng
Selai stroberi atau selai cokelat secukupnya, untuk olesan

Cara membuat pisang goreng kurma

Siapkan pisang tanduk, belah tengahnya. Masukkan kurma di dalamnya, kemudian gulung padat dan sisihkan.
Celupkan gulungan pisang ke dalam putih telur lalu gulingkan ke dalam tepung roti.
Panaskan minyak, goreng pisang hingga berwarna kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.
Potong-potong pisang goreng yang sudah matang, tata di atas piring saji. Olesi dengan selai stoberi atau selai cokelat. Pisang goreng kurma siap disajikan.

Itulah 5 Resep Olahan Kurma, Cocok untuk Menu Buka Puasa bersama keluarga, kerabat dan rekan kerja anda. Semoga bermanfaat.[src]
Advertise
Advertise

Post a Comment

Abdul Hamid Info sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etis lah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.
Post a Comment
tes4 tes4 tes4 tes4
tes5 tes5 tes5 tes5 tes5
Advertise
CLOSE